25 January 2013

Kamisan FLP Bandung - SELASIH "PENGARUH KEADAAN"

  • Tweeps, kita akan mengupas kamisan kemarin 24/01/2013.
  • Penulis sastra perempuan pertama di Indonesia dan dinobatkan scr resmi oleh Balai Pustaka yaitu Selasih.
  • Selasih adalah nama pena dari Sariamin.
  • Buku pertamanya adalah "Kalau Tak Untung" (1930), buku kedua dan dibahas saat #kamisan adalah
    "Pengaruh Keadaan"(1937).
  • Cerita yang disuguhkan dalam Novel "Pengaruh Keadaan" benar-benar filmis; banyak dialognya dan tidak banyak narasi.
  • Cerita "Pengaruh Keadaan" lebih bermuatan lokal, mengusung adat istiadat dan menceritakan ketabahan thdp nasib.
  • Tokoh yg tak berubah watak, sifat dan perilaku adalah Yusnani. Sdgkn semua tokoh jahat berubah insaf pada cerita akhirnya.
  • Ada peribahasa yg berbeda di akhir kisah ini yakni Air Tuba dibalas dengan Air Susu.

No comments:

Post a Comment